Samosir Raih Penghargaan Kabupaten Terbaik Dalam Implementasi Elektronifikasi Transaksi

    Samosir Raih Penghargaan Kabupaten Terbaik Dalam Implementasi Elektronifikasi Transaksi
    Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Asset Pemkab Samosir, Jandri Sitanggang, menerima penghargaan dari Bank Indonesia

    SAMOSIR-Pemerintah Kabupaten Samosir terima penghargaan dalam Implementasi Elektronifikasi Transaksi Pemerintah Daerah (ETPD) Tahun 2021 Bank Indonesia Wilayah Sibolga. 

    Penghargaan tersebut diterima Bupati Samosir yang diwakili Kepala BPKAD Kabupaten Samosir, Jandri Sitanggang pada Pertemuan Tahunan Bank Indonesia Provinsi Sumatera Utara, di Ballroom Hotel Adi Mulia Medan, Rabu ( 24/11/2021 ).

    Penghargaan Elektronifikasi transaksi Pemerintah Daerah merupakan suatu upaya yang terpadu dan terintegrasi untuk mengubah pembayaran dari tunai menjadi nontunai dengan tujuan untuk meningkatkan akuntabilitas dan transparansi pengelolaan keuangan daerah. 

    Pengguna sistem layanan elektronifikasi transaksi keuangan yang terdiri dari Pemerintah Daerah dan masyarakat serta Penyedia layanan transaksi keuangan terdiri dari Bank Pengelola RKUD, Mitra Bank, Agen Bank, Point Payment, dan Fintech.

    Penghargaan ini adalah bentuk apresiasi kepada Pemda yang telah mengimplementasikan ETPD di lingkungan pemerintah daerah.

    Kepala BPKAD Samosir, Jandri Sitanggang, mengatakan berkat dukungan Bupati Samosir, Pemkab Samosir dapat meraih penghargaan ini. Dengan raihan ini, kedepannya pengelolaan keuangan dan aset daerah, semakin baik dan demikian pencapaian maksimal dapat terwujud, ” ujar Jandri ( Karmel )

    Samosir
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Bupati Samosir Apresiasi Kunjungan Media...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Samosir Pimpin Upacara Peringatan...

    Berita terkait

    Apel Gelar Pasukan Ops Ketupat Toba 2023, Bupati Vandiko: Pemkab Samosir Siap Sambut Kunjungan Wisatawan
    Pemprov Sumut Gelar Pengobatan Gratis di Puskesmas Buhit Pangururan, Bupati Samosir Ucapkan Terimakasih Kepada Gubernur
    Ditandai dengan Pengguntingan Pita, Bupati Samosir Resmikan Pasar Rakyat Onan Runggu
    Hari ke-2 Pelaksanaan Musrenbang RKPD 2025 di Kecamatan Palipi Tetapkan 4 Skala Prioritas Pembangunan
    Wakil Bupati Samosir Minta Seluruh TPPS Komitmen Percepatan Penurunan Stunting
    Berikan Pelayanan Peningkatan Iman Selama Bertugas, Bupati Samosir Ucapkan Terimakasih kepada Pastor Masseo Sitepu
    Pemerintah Kabupaten Samosir Gelar Musrenbang RKPD 2025 Tingkat Kecamatan
    4 Fraksi Terima dan Setujui Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD 2022, Bupati Vandiko: Mari Membangun Samosir dengan Rasa Cinta
    Usung Thema "Semangat Pahlawan untuk Masa Depan Bangsa" Pamkap Samosir Peringati Hari Pahlawan
    Ukir Prestasi Fashion Show di Tingkat Internasional, Sheira bersama Dewan Kesenian Samosir Gelar Acara Sheira Mulak Tu Huta
    Bupati Samosir Hadiri Peluncuran Tahapan Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati 2024
    Bupati Samosir, Dirjen Pajak dan Dirjen Perimbangan Keuangan Tandatangani PKS Optimalisasi Pemungutan Pajak Pusat dan Pajak Daerah
    Pemerintah Kabupaten Samosir Terima Penghargaan Dari BPN Pemprovsu
    Pemkab Samosir bersama USAID ERAT Kembali Gelar Pendampingan Penyusunan Rencana Aksi Satu Data Indonesia
    Buka Lokakarya 7 Panen Hasil Belajar Calon Guru Penggerak Angkatan 8, Tenaga Pendidik Diminta Kedepankan Kualitas

    Rekomendasi berita

    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan

    Tags